O.T.A.K
terkadang hanya ingin menulis dan terus menulis tanpa henti.
hanya ingin membongkar semua isi otakku yang entah mengapa semakin lama terasa semakin sempit.
kadang aku heran, otakku kan bukan kota jakarta yang setiap tahun selalu bertambah sempit.
sedangkan kapasitas otakku? tak ada yang tau berapa besarnya.
sang jenuis Einstein pun belum menggunakan 10% kapasitas otaknya.
jadi kenapa otakku terasa sempit seolah olah kapasitas nya sudah penuh.
dan sekarang semakin sempit saja otakku dengan pertanyaan tentang kenapa otakku terasa sempit.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 comments:
Post a Comment